Share to:

 

Aurora Galli

Aurora Galli
Galli bersama tim nasional wanita Italia pada tahun 2018
Informasi pribadi
Nama lengkap Aurora Galli
Tanggal lahir 13 Desember 1996 (umur 28)
Tempat lahir Tromello, Italy
Tinggi 161 cm (5 ft 3 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Juventus
Nomor 4
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2011-2013 Inter Milan 30 (3)
2013-2015 Torres Calcio 45 (1)
2015-2016 Mozzanica 20 (0)
2016-2017 Verona 22 (2)
2017- Juventus 37 (7)
Tim nasional
2011-2013 Italia U-17 9 (1)
2014-2015 Italy U-19 6 (1)
2014- Italy 38 (4)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Aurora Galli (lahir pada tanggal 13 Desember 1996) adalah pemain sepak bola wanita asal Italia yang bermain sebagai gelandang untuk klub Juventus dan tim nasional wanita Italia .

Dia bermain untuk tim Italia pada kompetisi Piala Eropa Wanita tahun 2017.[1][2]

Prestasi

Torres
  • Juara Piala Super Wanita Italia : 2013
Juventus

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya