BBC Northern Ireland
BBC Northern Ireland (bahasa Irlandia: BBC Thuaisceart Éireann, Ulster-Skots: BBC Norlin Airlan) adalah layanan penyiaran umum utama di Irlandia Utara. Organisasi ini merupakan salah satu dari tiga wilayah nasional dari BBC, bersama dengan BBC Scotland dan BBC Cymru Wales. Berbasis di Broadcasting House, Belfast, menyediakan televisi, radio, online dan konten televisi interaktif. BBC Northern Ireland saat ini mempekerjakan 700 orang, sebagian besar di Belfast. Pranala luar
|