Share to:

 

Don't ask, don't tell

Dignity and Respect, panduan angkatan bersenjata AS pada tahun 2001 mengenai homoseksualitas.

"Don't ask, don't tell" (DADT) adalah kebijakan resmi Amerika Serikat yang melarang personel militer mendiskriminasi atau mengganggu personel yang menyembunyikan homoseksualitas atau biseksualitasnya, tetapi tidak memperbolehkan personel homoseksual atau biseksual mengungkapkan orientasinya atau berbicara tentang hubungan homoseksual. Bila seorang personel membongkar homoseksualitasnya, maka ia akan dibebastugaskan kecuali bila hal tersebut dilakukan untuk menghindari tugas militer atau ketika pembebastugasan tersebut bukan keputusan yang terbaik untuk angkatan bersenjata Amerika Serikat.

DADT berlaku dari tahun 1993 hingga dicabut oleh pemerintahan Obama pada 20 September 2011.

Pranala luar


Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia

Kembali kehalaman sebelumnya