Share to:

 

On Any Sunday

On Any Sunday
Theatrical release poster
SutradaraBruce Brown
ProduserBruce Brown
Steve McQueen
PemeranBruce Brown (narator)
Steve McQueen
Mert Lawwill
Malcolm Smith
Paul Carruthers
Penata musikDominic Frontiere
SinematograferRobert E. Collin
PenyuntingBruce Brown
Brian King
Tanggal rilis
  • 1971 (1971)
Durasi96 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

On Any Sunday adalah sebuah film dokumenter Amerika Serikat tahun 1971 tentang olahraga sepeda motor, garapan Bruce Brown. Film tersebut dinominasikan untuk Penghargaan Akademi untuk Dokumenter Terbaik tahun 1972.[1]

Referensi

  1. ^ "NY Times: On Any Sunday". NY Times. Diakses tanggal 2008-11-12. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya