Share to:

 

Operet

Operet (Italia, jamak: operette) adalah genre opera ringan, "ringan" dalam hal musik dan opera. Operet adalah opera tetapi penampilannya berupa seperti teater musikal.

Libreto operet lebih kepada dialog daripada nyanyian. Operet juga dianggap kurang "serius" dibandingkan dengan opera. Namun, operet tetap dianggap sebagai opera karena penyanyi-penyanyi operet menyanyi dengan menggunakan suara opera dibanding dengan suara penyanyi musik populer untuk teater musikal biasa.

Lihat pula

Referensi

  • Ganzl, Kurt. The Encyclopedia of Musical Theatre (3 Volumes). New York: Schirmer Books, 2001.
  • Traubner, Richard. Operetta: A Theatrical History. Garden City, NY: Doubleday & Company, 1983
  • Bordman, Gerald. American Operetta. New York: Oxford University Press, 1981.


Kembali kehalaman sebelumnya