Share to:

 

SMA Percontohan di Beijing

SMA Percontohan di Beijing (Hanzi: 北京市高中示范校; Pinyin: Běijīng-shì Gāozhōng Shìfàng Xìao; harfiah: 'SMA Percontohan Kota Beijing') adalah sistem pendidikan yang digunakan oleh pemerintah kota Beijing, Tiongkok.

Secara tradisional, beberapa SMA di Tiongkok telah ditetapkan sebagai "sekolah negeri", yang dikaitkan dengan prestise akademik dan alokasi sumber daya preferensial.

Selama dekade terakhir, Beijing sedang dalam proses mengubahnya menjadi sistem SMA Percontohan (示范高中, harfiah SMA Teladan), yang tunduk pada kriteria khusus dan tinjauan berkala. Tujuan jangka panjangnya adalah untuk mendirikan sekitar 60 SMA "berskala besar, lengkap dan berkualitas tinggi".

Hingga tahun 2005, setelah dilakukan beberapa kali peninjauan yang meliputi: kualitas guru (harus memiliki gelar sarjana atau lebih tinggi), skala sekolah, kualitas pengajaran, dan lainnya, ditetapkan SMA Percontohan di Beijing sebagai berikut:[1]

  • Gelombang pertama, 14 SMA Percontohan ditetapkan pada Oktober 2002.[2]
  • Gelombang kedua, 12 SMA Percontohan ditetapkan pada Juni 2003.[3]
  • Gelombang ketiga, 18 SMA Percontohan ditetapkan pada April 2004[4]
  • Gelombang keempat, 24 SMA Percontohan ditetapkan pada Desember 2005.[5]

Berikut ini adalah daftar SMA Percontohan di Beijing:

  • SMA 2
  • SMA 5
  • SMA 11
  • SMA 50
  • SMA 55
  • SMA 71
  • SMA 109
  • SMA 161
  • SMA Huiwen
  • SMA Jingshan
  • SMA Dongzhimen
  • SMA Guangqumen
  • SMA 2
  • SMA 10
  • SMA 12
  • SMA 18
  • SMA 9
  • SMA Dayu
  • SMA Luhe
  • SMA Yunhe
  • SMA Yongledian
  • SMA 1
  • SMA 1 Niulanshan
  • SMA 1 Yangzhen
  • SMA 1
  • SMA Xinghua
  • SMA 1
  • SMA 1
  • SMA 2
  • SMA 2
  • SMA 1

Referensi

  1. ^ 北京青年报 (2002-10-09). "北京公布首批评估验收的14所示范高中(附名单)" (dalam bahasa Tionghoa). 中国网. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-10-31. Diakses tanggal 2019-10-31. 
  2. ^ 北京晨报 (2002-10-09). "北京有了"示范性普通高中" 有别于市重点中学" (dalam bahasa Tionghoa). 搜狐. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2004-09-11. Diakses tanggal 2019-10-31. 
  3. ^ 北京市教育委员会 (2003-06-16). "北京市教育委员会关于认定第二批北京市示范性普通高中的通知" (dalam bahasa Tionghoa). 北京市人民政府. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-10-31. Diakses tanggal 2019-10-31. 
  4. ^ 北京市教育委员会 (2004-04-07). "北京市教育委员会关于认定第三批北京市示范性普通高中的通知" (dalam bahasa Tionghoa). 北京市人民政府. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-10-31. Diakses tanggal 2019-10-31. 
  5. ^ 北京市教育委员会 (2005-12-20). "北京市教育委员会关于认定北京市示范性普通高中的通知" (dalam bahasa Tionghoa). 北京市人民政府. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-10-31. Diakses tanggal 2019-10-31. 


Kembali kehalaman sebelumnya