Titik api
Titik api atau titik pumpun (bahasa Inggris: image point, focal point, principal focus) adalah titik proyeksi cahaya. Titik api idealnya berada pada bidang pumpun dan merupakan titik citra Gauss.
|
Titik api
Titik api atau titik pumpun (bahasa Inggris: image point, focal point, principal focus) adalah titik proyeksi cahaya. Titik api idealnya berada pada bidang pumpun dan merupakan titik citra Gauss.
|