Share to:

 

Daftar Duta Besar Amerika Serikat untuk Vietnam Selatan

Duta Besar Amerika Serikat untuk Vietnam Selatan
Segel Departemen Negara Amerika Serikat
Petahana
Tidak ada
Dicalonkan olehPresiden Amerika Serikat
Pejabat perdanaDonald R. Heath
sebagai Duta Luar Biasa dan Menteri Berkuasa Penuh
Dibentuk29 Juni 1950
Jabatan dihapus29 April 1975

Setelah Perang Dunia II, Prancis berusaha untuk meraih kendali atas Vietnam, yang telah direbut Jepang pada 1941. Setelah Perang Indochina Pertama, negara tersebut terpecah menjadi dua bagian, utara dan selatan. Bagian selatan bernama Negara Vietnam di bawah kepemimpinan Bảo Đại. Pada 1950, Amerika Serikat mengakui pemerintahan Bảo Đại, menjalin hubungan diplomatik, dan mengirim duta besar pertamanya ke Saigon di Vietnam Selatan, yang resmi dikenal sebagai Republik Vietnam. AS menentang pemerintahan Komunis di Utara, yang dipimpin oleh Ho Chi Minh, dan tak mengakui rezim utara.

Setelah Perang Vietnam, Kedutaan Besar AS, Saigon ditutup dan semua personil Kedubes tersebut dievakuasi pada 29 April 1975, tepat sebelum menyerahnya Vietnam Selatan kepada pasukan Vietnam Utara.

Duta besar

Catatan kaki


Sumber

Prefix: a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Portal di Ensiklopedia Dunia

Kembali kehalaman sebelumnya