Datis
Datis adalah salah satu komandan Persia yang memimpin Pengepungan Nacos dan penjarahan Eretria pada tahun 490 SM. Datis juga adalah pemimpin pasukan tempur Persia ketika menghadapai pasukan Athena dalam Pertempuran Marathon pada tahun yang sama. Ktesias dari Knidos menyebut bahwa Datis terbunuh di Marathon dan bahwa pasukan Athena tak mau menyerahkan jasadnya,[1] namun analisis awal Herodotos menyebutkan bahwa Datis selamat dalam pertempuran tersebut.[2] Catatan kaki
Pranala luar
|