Share to:

Liga Pertama Montenegro

Liga Pertama Montenegro
Negara Montenegro
KonfederasiUEFA
Dibentuk2006
Jumlah tim12
Tingkat pada piramida1
Degradasi keLiga Kedua Montenegro
Piala domestikPiala Montenegro
Piala internasionalLiga Champions
Liga Eropa
Juara bertahan ligaSutjeska
(2012–13)
Klub tersuksesFK Mogren, Budućnost (2 gelar)
Televisi penyiarRTCG
Situs webhttp://fscg.co.me
Liga Pertama Montenegro 2013–14

Liga Pertama Montenegro (Bahasa Montenegro: Prva crnogorska fudbalska liga) juga dikenal sebagai T.Com 1. CFL untuk alasan sponsor, adalah liga sepak bola antar klub pada tingkat tertinggi di Montenegro. Liga dimulai sejak tahun 2006 setelah pecah dari Serbia, liga ini diikuti oleh 12 klub.

Juara dan pencetak gol terbanyak

Musim Juara Runners up Peringkat tiga Pencetak gol terbanyak Gol
2006–07 Zeta Budućnost Grbalj Montenegro Damir Čakar (Rudar)
Montenegro Žarko Korać (Zeta)
16
2007–08 Budućnost Zeta Mogren Montenegro Ivan Jablan (Lovćen) 13
2008–09 Mogren Budućnost Sutjeska Montenegro Fatos Bećiraj (Budućnost) 18
2009–10 Rudar Budućnost Mogren Montenegro Ivan Bošković (Grbalj) 28
2010–11 Mogren (2) Budućnost Rudar Montenegro Ivan Vuković (Budućnost) 20
2011–12 Budućnost (2) Rudar Zeta Montenegro Žarko Korać (Zeta) 20
2012–13 Sutjeska Budućnost Čelik Montenegro Admir Adrović (Budućnost)
Montenegro Žarko Korać (Zeta)
15

Distribusi juara

Klub Juara Runners-up Tahun juara
FK Budućnost
2
5
2007–08, 2011–12
FK Mogren
2
-
2008–09, 2010–11
FK Zeta
1
1
2006–07
FK Rudar
1
1
2009–10
FK Sutjeska
1
-
2012–13

Pranala luar


Baca informasi lainnya:
Kembali kehalaman sebelumnya