Share to:

 

Sainte-Geneviève-des-Bois, Essonne

Untuk tempat lainnya dengan nama yang sama, lihat Sainte-Geneviève-des-Bois.
Infotaula de geografia políticaSainte-Geneviève-des-Bois, Essonne
komune di Prancis Edit nilai pada Wikidata
Lambang Sainte-Geneviève-des-Bois, Essonne

Tempat
Edit nilai pada Wikidata
Negara berdaulatPrancis
Department di PrancisDepartemen Seine-et-Oise Edit nilai pada Wikidata
Ibu kota dari
NegaraPrancis Edit nilai pada Wikidata
Penduduk
Keseluruhan35.714 Edit nilai pada Wikidata (2022 Edit nilai pada Wikidata)
Geografi
Luas wilayah9,27 km² Edit nilai pada Wikidata[convert: unit tak dikenal]
Ketinggian37 m-90 m Edit nilai pada Wikidata
Berbatasan dengan
Organisasi politik
• Mayor of Sainte-Geneviève-des-Bois (en) Terjemahkan Edit nilai pada WikidataFrédéric Petitta (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata (2017 Edit nilai pada Wikidata)
Anggota dari
Informasi tambahan
Kode pos91700 Edit nilai pada Wikidata
Zona waktu
Lain-lain
Kota kembar

Situs webLaman resmi
Facebook: villesgdb91 Instagram: villesgdb91 Modifica els identificadors a Wikidata

Sainte-Geneviève-des-Bois merupakan sebuah komune di pinggiran selatan Paris, Prancis. Terletak 23.5 km (14.6 mil) dari pusat kota Paris.[butuh rujukan]

Peta infrastruktur dan tata guna lahan di Komune Sainte-Geneviève-des-Bois.
  = Kawasan perkotaan
  = Lahan subur
  = Padang rumput
  = Lahan pertanaman campuran
  = Hutan
  = Vegetasi perdu
  = Lahan basah
  = Anak sungai

Sainte-Geneviève-des-Bois tercemar namanya di luar Prancis karena penemuan mayat Ilan Halimi di daerah itu.[butuh rujukan]

Pariwisata

Atraksi meliputi Donjon, sebuah taman dengan binatang, gua dan Pemakaman Ortodoks Rusia. Rudolph Nureyev, penari balet terkenal dimakamkan di sana pada peti mati yang diberi dekorasi mosaik untuk menggambarkan selimut tradisional Rusia.[butuh rujukan]

Di dekatnya, terdapat taman yang berbatasan dengan sungai Orge (sebutan lain Seine) dan perkemahan di Villiers-sur-Orge.[butuh rujukan]

Angkutan

Sainte-Geneviève-des-Bois dilayani oleh stasiun Sainte-Geneviève-des-Bois pada RER jalur C Paris.[butuh rujukan]

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya